All New Honda BR-V Diluncurkan, Siap-siap Gabung Dua Komunitas Ini!
News / 06 Oktober 2021
All New Honda BR-V baru saja diluncurkan beberapa minggu lalu, dengan membawa berbagai pembaruan serta fitur canggih seperti Honda Sensing. Rencananya, All New Honda BR-V akan tersedia di seluruh dealer resmi Honda di Indonesia mulai Januari 2022. Untuk kamu yang tertarik dengan All New Honda BR-V, mungkin kamu juga bisa mempertimbangkan untuk menjadi anggota di dua komunitas Honda BR-V terbesar di Indonesia, yakni INVERNITY (Indonesia BRaVer Community) dan Be One (Braver Indonesia). Read More
Siap-siap Gabung Dua Komunitas Honda BR-V Ini!
News / 06 Oktober 2021
B.) Be One (Braver Indonesia) Read More
Model Honda Masa Depan Akan Diluncurkan dengan Google Built-In Mulai Paruh Kedua Tahun 2022
News / 05 Oktober 2021
Tokyo, Jepang, 24 September 2021 – Honda dan Google mengumumkan kesepakatan untuk mengintegrasikan layanan koneksi Google ke dalam semua model baru yang akan dipasarkan pada paruh kedua tahun 2022 di Amerika Utara. Rencana masa depan ini kemudian akan diperluas ke lingkup global secara bertahap. Read More