Ask
Me


Test
Drive


Find


Brochure

Click
Me

Back
to Top

Tips Merawat Bagian Dalam Mobil

  News /   23 Juli 2021

Berbicara mengenai perawatan mobil, tentu tidak hanya performa dan keindahan eksterior mobil saja. Tidak kalah penting, bagian interior mobil juga harus diperhatikan dengan dijaga kebersihannya, hal ini agar mobil tetap bersih dan nyaman bagi seluruh penumpang. Berikut merupakan tips untuk membersihkan interior mobil.

Baca Juga : Mungil dan Sporty, Begini Tampilan Honda S660 di Dreams Cafe

  • Jok Mobil

Siapkan alat-alat seperti kain berbahan lembut, plas chamois, kuas berbulu lembut dan vacuum cleaner untuk tempat yang sulit digapai. Bila jenis jok mobil Anda adalah kulit, Anda dapat mulai mengelapnya dengan plas chamois yang telah dibasahi, semprotkan cairan pembersih pada setiap bagian jok mobil Anda, lalu lap dengan kain sebelum busa mengering. Treatment berikut tidak dapat diaplikasikan bila jok mobil Anda berbahan beludru atau kain. Hal pertama yang Anda harus lakukan adalah vacuum bagian jok, lalu semprotkan cairan pembersih sambil disikat secara perlahan dan keringkan dengan kain.

Lanjutkan Membaca . . .