Perjalanan Liburan Tak Terduga? Emergency Service Honda Jadi Solusinya
News / 31 Desember 2025
Liburan Tahun Baru menjadi momen istimewa bagi banyak keluarga untuk melakukan perjalanan bersama, baik menuju kampung halaman maupun destinasi wisata favorit. Mobilitas yang meningkat dan jarak tempuh yang lebih panjang membuat kondisi kendaraan bekerja lebih optimal dari biasanya. Di tengah euforia liburan, kesiapan menghadapi situasi tak terduga di perjalanan menjadi hal yang tidak boleh diabaikan. Read More
Honda Dukung Atlet Balap Kursi Roda Catherine Debrunner Raih Penghargaan Best Female (Summer Sports) di Para Sport Awards 2025
News / 31 Desember 2025
Tokyo, 30 Desember 2025 – Honda terus menegaskan komitmennya dalam mendukung pengembangan olahraga inklusif melalui dukungan berkelanjutan kepada para atlet yang berani mengambil tantangan. Atlet balap kursi roda asal Swiss yang didukung Honda, Catherine Debrunner,berhasil meraih penghargaan Best Female (Summer Sports) pada ajang Para Sport Awards 2025. Read More
Honda Akhiri Kemitraan Dengan Red Bull Group, Siap Menyongsong Era Baru Bersama Aston Martin di Formula 1
News / 30 Desember 2025
Tokyo, 23 Desember 2025 — Setelah delapan (8) musim berkolaborasi di ajang Formula One, Honda secara resmi mengakhiri kemitraannya dengan Red Bull Group, ditutup dengan kemenangan pada seri Formula One Grand Prix Abu Dhabi 2025. Kemitraan teknis eksklusif antara Honda dan Red Bull Group dimulai bersama Scuderia Toro Rosso pada musim 2018–2019, kemudian berlanjut dengan Red Bull Racing pada 2019–2025, Scuderia AlphaTauri pada 2020–2023, serta Visa Cash App Racing Bulls (VCARB) pada 2024–2025. Read More
